Apa Arti Dental Forensik | Pengertian Dental Forensik | Definisi Dental Forensik | Kata Dental Forensik | Kamus Istilah Psikologi Lengkap | Kamus Wislah |
Arti Kata Dental Forensik ?
Dental Forensik adalah cabang ilmu kedokteran gigi yang menganalisis gigi dan catatan dental sebelumnya untuk mengidentifikasi mayat, menganalisis pola gigitan sehingga dapat mengidentifikasi orang yang memakan makanan tertentu atau bahkan gigitan seseorang, dsb (forensic dentistry).
DAFTAR ISI